PERAN GURU PPKN DALAM MENANAMKAN SIKAP TOLERANSI ANTAR UMAT BERAGAMA MELALUI PEMBELAJARAN IMTAQ DI SMP NEGERI 9 SINTANG

Tersia, Anjila (2025) PERAN GURU PPKN DALAM MENANAMKAN SIKAP TOLERANSI ANTAR UMAT BERAGAMA MELALUI PEMBELAJARAN IMTAQ DI SMP NEGERI 9 SINTANG. Skripsi thesis, STKIP Persada Khatulistiwa Sintang.

[thumbnail of PPKn_211702738_TITLE.pdf] Text
PPKn_211702738_TITLE.pdf

Download (379kB)
[thumbnail of PPKn_211702738_CHAPTER 1.pdf] Text
PPKn_211702738_CHAPTER 1.pdf

Download (161kB)
[thumbnail of PPKn_211702738_CHAPTER 2.pdf] Text
PPKn_211702738_CHAPTER 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (187kB)
[thumbnail of PPKn_211702738_CHAPTER 3.pdf] Text
PPKn_211702738_CHAPTER 3.pdf

Download (203kB)
[thumbnail of PPKn_211702738_CHAPTER 4.pdf] Text
PPKn_211702738_CHAPTER 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (283kB)
[thumbnail of PPKn_211702738_CHAPTER 5.pdf] Text
PPKn_211702738_CHAPTER 5.pdf

Download (9kB)
[thumbnail of PPKn_211702738_APPENDIX.pdf] Text
PPKn_211702738_APPENDIX.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK

Tersia Anjila, 2025 Peran Guru PPKn Dalam Menanamkan Sikap Toleransi Antar Umat Beragama Melalui Pembelajaran Imtaq diSMP Negeri 9 Sintang.Skripsi, Program Studi PPKn STKIP Persada Khatulistiwa Sintang. Pembimbing I: Agnesia Hartini, S.H., LL.M.,Pembimbing II: Suparno, M.Pd.

Kata Kunci : Guru PPKn , Toleransi,Pembelajaran Imtaq.

Penelitian ini dilatar belakangi oleh kurangnya sikap toleransi Antar umat beragama. penelitian ini bertujuan Untuk menganalisis peran guru PPKn dalam menanamkan sikap toleransi antar umat beragama melalui pembelerjaran Imtaq, menganalisis bagaimana upaya guru PPKn dalam menanamkan sikap toleransi antar umat beragama melalui pembelajaran imtaq dan menganalisis serta mendeskripsikan tantangan atau kendala apa saja yang dihadapi oleh guru PPKn dalam menanamkan sikap toleransi antar umat beragama melalui pembelajaran imtaq. Penelitian ini menggunakan penelitian ini menggunakan Metode Kualitatif dengan bentuk Deskriptif. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan Teknik observasi,Teknik wawancara dan Teknik studi Dokumentasi. Hasli penelitian menunjukan bahwa: 1). Peran guru PPKn dalam menamankan sikap toleransi kepada peserta didik yaitu bahwa guru bukan hanya mengajar dan mendidik peserta didik guru juga menjadi sebuah contoh dan teladan bagi peserta didik dalam menanamkan sikap toleransi antar umat beragama. 2). Upaya yang dilakukan guru PPKn dalam menanamkan sikap toleransi antar umat beragama yaitu yang pertama bekerja sama dengan semua guru untuk mengajarkan arti sikap toleransi kepada semua peserta didik,yang kedua melaksanakan program keagaaman seperti program pembelajaran Imtaq dan yang terakhir memberikan contoh nyata pada peserta didik tentang sikap toleransi yang bisa ditiru oleh peserta didik. 3). tantangan dan kendala yang dihadapi guru PPKn pada saat menanamkan sikap toleransi kepada peserta didik yaitu keterbatasan waktu dalam membimbing peserta didik dan latar belakang yang berbeda-beda dari peserta didik tersebut. Kesimpulan peran guru PPKn dalam menanamkan sikap toleransi antar umat beragama melalui pembelajaran Imtaq di SMP Negeri 9 Sintang menjadi seorang pengajar serta pendidik dan teladan bagi peserta didik dalam menanamkan sikap toleransi.penelitian ini merekomendasikan agar peran guru PPKn diperkuat untuk mendukung serta membimbing peserta didik dalam menanamkan sikap toleransi dikelas maupun diluar kelas secara berkelajutan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Tersia Anjila
Date Deposited: 11 Sep 2025 02:17
Last Modified: 11 Sep 2025 02:17
URI: http://repository.persadakhatulistiwa.ac.id/id/eprint/1866

Actions (login required)

View Item
View Item